Selasa, 01 Maret 2011

NORTH CAROLINA PROFIL

Ibu kota : Raleigh
Singkatan untuk nama negara : N.C/NC
Gubernur : Beverly Perdue (s/d 2015)
Senator : Richard Burr (s/d Jan.2017), Kay Hagen (s/d Jan 2015).
Jumlah perwakilan di kongres : 13
Masuk menjadi Negara anggota konfederasi yang ke 12 pada tanggal 21 November 1789 dan menganut Konstitusi Amerika 1971.
Motto : Esse quam videri (to be rather than to seen).
Nama panggilan : Tar Heel State
Kota terbesar : Raleigh, Greenboro, Durham, Cary, Winston-Salem, Fayeteville, Willmington, Highpoint, Asheville.
Jumlah total kabupaten : 100 kabupaten, dengan kabupaten terbesar adalah Mecklenburg.
Populasi : 8.683.242 jiwa.

Sejarah
Koloni Inggris yang dikirim oleh Sir. Walter Raleigh gagal mendapatkan Roanoke island (1585-1587). Virginia Dare, adalah anak keturunan Inggris pertama yang lahir di Amerika.
Tahun 1653, pemkiman pertama dan permanen dibangun oleh penjajah Inggris di dekat sungai Roanoke dan Chowman. Dalam sejarahnya pemukiman ini pada awalnya adalah tempat terjadinya pemberontakan diantaranya seperti pemberontakan Culpepper's (1677), The Quaker (pemberontakan Cary, 1708), dan perang Indian Tuscarora (1711-1713), tempat ini juga tempat bagi tertangkapnya banyak dari bajak laut.
Selanjutnya pada masa revolusi Amerika, terjadi lebih sedikit pertempuran di wilayah ini lebih disebabkan karena N.C adalah Negara bagian yang mendukung terhadap gerakan anti-perbudakan selain itu N.C juga termasuk sebagai Negara Konfederasi selama perang sipil berlangsung.
N.C sendiri adalah Negara furnitur terbesar termasuk juga di dalamnya seperti tembakau, batu bata, dan tekstil. untuk hasil produksi industri N.C turut pula memproduksi, besi baja, bahan kimia, nikel, lithium dan kertas.
Sektor pariwisata menjadi penyumbang devisa negara dengan jumlah kurang lebih 1 juta dollar/ tahun. Terdapat even olahraga yang digelar tiap tahun seperti golf, ski gunung, memancing, dan berburu.

Letak Geografis
Berbatasan Dengan :
Utara               : Negara Bagian Virginia
Selatan            : Carolina Selatan
Barat Daya      : Georgia
Barat               : Tennessee

Sumber:



Tidak ada komentar:

Posting Komentar